Bila membawa kunci-kunci yang memadai, lebih baik melepas knalpot dari motornya.
Selanjutnya, buka filter udara dan melepasnya.
“Biasanya filter udara akan basah bila menerobos banjir, lepas dan keringkan menggunakan lap kering,” terangnya lagi.
Jika sudah kering semua, motor boleh dihidupkan kembali.
Dan jangan lupa, segera bawa ke bengkel ya sob.