(BACA JUGA: Video: Adu Kuat Tarik Jeep Grand Cherokee Vs Audi Q7, Siapa Yang Menang?)
Ditambah lagi, desain headlamp pun semakin terlihat indah dengan Daytime Running Light (DRL) yang berbentuk menyerupai huruf C.
Serta disematkannya aksen brush metal pada bagian gril yang menambah aura sporti pada Audi Q5.Pada bagian samping pun terlihat tarikan garis yang tegas dari headlamp hingga stoplamp.
Mulad
Audi Q5
Bagian buritan pun tidak jauh berbeda dengan generasi sebelumnya, namun lekukan pada lampu terlihat semakin tajam.
Silakan simak video First Drive dari Datsun Cross di bawah ini: