Deteksi Masalah Turbo Mesin Diesel, Bisa Dari Suara Sob!

Dwi Wahyu R. - Rabu, 17 Januari 2018 | 14:00 WIB

Triple turbocharger BMW (Dwi Wahyu R. - )

“Selanjutnya adalah masalah oli bocor dari sealant-nya karena faktor usia,” ucap Iwan.

(BACA JUGA: Solusi Suspensi Belakang Toyota Calya Dan Daihatsu Sigra Yang Amblas)

Sealant bocor akan mengakibatkan oli mesin jadi boros dan muncul asap putih dari knalpot.

“Jika didiamkan oli mesin bisa habis, akibatnya mesin bisa overheat, dan lama-lama mesin bisa jebol,” tutup Iwan.

Demikian artikel deteksi masalah turbo mesin diesel dalam Tematis Mesin Diesel dari GridOto.com.