Soal dapur pacunya, Daihatsu Ceria hanya memiliki mesin dengan kapasitas 847cc, sedangkan Chery QQ sudah memiliki mesin dengan kapasitas 1083 cc.
Mesin 1083 cc Cherry QQ diklaim memiliki tenaga maksimal 67 dk di 6.000 rpm serta torsi maksimal 90 Nm di 3.800 rpm.
Termasuk salah satu mobil teririt kedua di China menurut laporan Car China Times, karena Chery QQ mencatatkan konsumsi bahan bakar 20km/liter! wow.
Sayangnya, dalam data wholesales asosiasi kendaraan bermotor Indonesia, Gaikindo, pada Januari 2016, yakni merek asal China, Chery, menghilang dari daftar penjual mobil di dalam negeri.