Dibuat dengan penuh ambisi, Dodge Model 30 berniat untuk mengalahkan Ford Model T.
(BACA JUGA: TMAX DX Akan Segera Didatangkan Yamaha, Seperti Apa Spesifikasinya?)
Dodge Model T pun sukses, inilah mobil pertama yang menggunakan bodi seluruhnya dari besi.
Mesinnya juga mengalahkan Ford Model T.
Dodge Model 30 pakai mesin 4 silinder 3.479 cc bertenaga 35 dk, sedangkan mesin 2.900 cc 4 silinder milik Ford Model T hanya 20 dk.
Enginebuildermag.com
Mesin Dodge Model 30
Transmisi Dodge Model 30 juga sudah 3 speed, sementara Ford Model T masih 2 percepatan saja.
Inilah bahaya dari kaum yang tersakiti, waspadalah!