GridOto.com - Dikabarkan bahwa Yamaha masih berpikir dua kali untuk memperpanjang kontrak pebalap andalannya, Valentino Rossi.
Hal ini disebabkan Rossi yang dianggap sudah tidak lagi kompetitif, utamanya karena cidera yang dideritanya.
1. Apakah Tahun Ini Menjadi Tahun Terakhir untuk Rossi?
Yamaha mengatakan perpanjangan kontrak lebih awal untuk Valentino Rossi di tim Movistar Yamaha dirasa tidak mungkin.
Direktur Umum Tim Movistar Yamaha, Lin Jarvis mengatakan tidak berekspektasi untuk membahas perpanjangan kontrak untuk saat ini.
Lalu kapan kira-kira Yamaha akan berdiskusi dengan Valentino Rossi terkait kontrak?
Berita lengkapnya bisa Anda baca di Yamaha Tidak Akan Perpanjang Kontrak Rossi?
(BACA JUGA: Singkirkan Marquez, Rossi Akan Bantu Vinales Jadi Juara Dunia?)
2. Apa yang Terjadi Kepada Rossi Setelah Ia Putus Kontrak?
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
KOMENTAR