Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Meski Punya Julukan Maintenance Free, Aki Kering Tetap Harus Dicek Kondisinya Sob!

Nur Pramudito - Selasa, 10 Oktober 2017 | 11:20 WIB
Aki Motor
GridOto.com
Aki Motor

GridOto.com - Aki Maintenance Free (MF) atau sering disebut aki kering memang diciptakan bebas perawatan.

Tapi tetap butuh pengecekan bila tegangannya mulai menurun.

Hampir semua motor baru sudah mengusung teknologi injeksi dan dibekali aki kering.

Nah, aki perlu dicek tegangannya secara berkala.

Karena motor injeksi butuh suplai kelistrikan lebih besar dibanding motor karburator.

Tujuannya agar suplai arus ke masing-masing sensor maupun kelistrikan sesuai dengan kebutuhan.

(BACA JUGA : Belum Banyak yang Tahu, Ini Dia Motor Buatan Pabrikan Ban Bridgestone!)

Pengecekan aki ini biasa dilakukan setiap servis rutin 3.000 km.

Tujuan lainnya untuk antisipasi aki tekor meski masih terbilang baru.

Artikel ini sudah tayang di otomotifnet.gridoto.com dengan judul: Cek Aki dan Pengisian, Cegah Tekor Usia Dini

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Otomotifnet

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa