Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Touring? Ada 5 Tips Buat Kamu Nih

Dida Argadea - Senin, 2 Oktober 2017 | 13:11 WIB
alat komunikasi penting untuk touring
alat komunikasi penting untuk touring

GridOto.com - Buat kalian anak-anak millennials yang mulai suka sama motor, dan pengen merasakan gimana asyiknya touring.

Berdasarkan artikel dari visordown.com, berikut ini ada lima tips yang bisa membuat touring kamu menyenangkan sekaligus aman.

Yuk digeber!

1. Perangkat Komunikasi

Perangkat komunikasi seperti interkom, berguna untuk memberi informasi ke grup riding kamu ketika berada dijalan.

Misalnya dimana kalian harus mengisi bahan bakar, atau dimana rombongan akan berhenti. 

2. Kecepatan

Jaga kecepatan saat touring
Jaga kecepatan saat touring

Saat touring kecepatan harus dijaga. hal tersebut agar rombongan tidak terpisah dan memudahkan kalian dalam berkoordinasi.

Selain itu pastikan juga anggota yang kecepatan berkendaranya sedikit dibawah rata - rata, untuk berada di depan, agar tidak tertinggal rombongan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Ini Cara Yang Benar Pakai Rem Motor Saat Jalan Basah dan Licin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa