Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pabrikan yang Jawab, Pakai Nitrogen Bisa Bikin Ban Lebih Awet?

Mohammad Nurul Hidayah - Selasa, 15 April 2025 | 17:30 WIB
Ilustrasi pengisian nitrogen
Dok. Jasa Marga
Ilustrasi pengisian nitrogen

Gridoto.com - Saat ini tersedia dua pilihan jika kalian ingin meningkatkan tekanan angin pada ban kendaraan.

Pertama kalian bisa isi ban dengan angin biasa yang berasal dari kompresor, atau bisa pilih isi ban pakai nitrogen.

Melakukan pengisian angin ban menggunakan angin biasa umumnya jauh lebih murah dibandingkan isi pakai nitrogen.

Ada anggapan kalau mengisi ban menggunakan nitrogen memiliki beberapa keunggulan dibandingkan isi pakai angin biasa.

Salah satunya, bisa membuat ban kendaraan menjadi lebih awet. Benarkah demikian?

Baca Juga: Pantas Pabrikan Ban Tidak Sarankan Pakai Cairan Anti Bocor, Ini Efeknya

Mochammad Fachrul Rozi, Product Manager Michelin Indonesia kasih jawaban.

Menurutnya, penggunaan angin biasa ataupun nitrogen tidak mempengaruhi usia pakai ban.

"Usia pakai ban tidak ada urusannya dengan pakai nitrogen atau angin biasa," ujar Rozi sapaan akrabnya.

keuntungan pakai angin nitrogen
Wisnu/GridOto.com
keuntungan pakai angin nitrogen

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa