GridOto.com - Biar awet, mesin mobil diesel turbo harus selalu melakukan perawatan biar tidak terjadi kerusakan.
Ya, dalam beberapa kasus ada yang turbonya mengalami kerusakan karena kurangnya perawatan.
Turbo yang rusak ini masih ada yang bisa diperbaiki selama tidak terlalu parah.
Namun banyak juga yang tidak bisa diperbaiki ketika kerusakannya sudah terlalu parah.
"Biasanya kalau sampai as cartridgenya rusak, sebaiknya ganti 1 unit utuh assy," ujar Moehammad Sobirin.
Moehammad Sobirin ini dari Surya Mas Diesel di Kemanggisan, Jakbar.
Nah, berikut ini adalah Do's And Don't pada mesin diesel berturbo, simak:

Do's :
1. Filter udara harus dalam kondisi selalu bersih. Perhatikan filter udara jangan sampai kotor, karena udara yang dihisap turbo tidak boleh kotor dan lembab.
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR