Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Oli Transmisi CVT Bisa Dipakai Sampai 100.000 Km? Begini Kata Bengkel

Radityo Herdianto - Kamis, 30 Januari 2025 | 10:00 WIB
Sifat lifetime ini membuat oli transmisi CVT bisa dipakai sangat lama bahkan bisa sampai 100.000 km atau 5 tahun, apa benar?
https://www.toyota.co.th/
Sifat lifetime ini membuat oli transmisi CVT bisa dipakai sangat lama bahkan bisa sampai 100.000 km atau 5 tahun, apa benar?

GridOto.com - Oli transmisi CVT (Continuously Variable Transmission) umumnya disebut sebagai oli lifetime.

Sifat lifetime ini membuat oli transmisi CVT bisa dipakai sangat lama bahkan bisa sampai 100.000 km atau 5 tahun.

Apa benar oli transmisi CVT bisa dipakai sejauh dan selama itu?

Son Ashari, Service Manager bengkel resmi Toyota Astrido Fatmawati, Cilandak, Jakarta Selatan membenarkan jika oli transmisi CVT punya usia pakai yang intervalnya cukup panjang.

Oli Transmisi CVT dan oli transmisi ATF
Radityo Herdianto / GridOto.com
Oli Transmisi CVT dan oli transmisi ATF

Baca Juga: Oli Transmisi Matik Kotor Dibiarkan, Ganti Gigi Bisa Jadi Begini

"Spek olinya memang dibuat lifetime mengikuti konstruksi girboks CVT yang minim panas dan gesekan dibandingkan matik konvensional," terang Son.

Tapi yang perlu digaris bawahi, interval pemakaian tersebut berlaku untuk kondisi ideal.

Dimana penggunaan mobil berjalan dalam kondisi arus lalu lintas lancar, tidak mendapat beban berat, maupun melewati kontur jalan yang mulus.

Sehingga Son menilai oli transmisi CVT mobil tetap bisa diganti sebelum interval ideal.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Tukang Baca
Kamis, 30 Jan 2025 , 03:43
sekali-kali narasumber dari luar jabodetabek, kalau dari sana semua ya mintanya ganti lebih cepat dengan alasan macet, macet, macet
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa