Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Baru Dilaunching, Ini Daftar Lengkap Harga Hyundai New Creta N Line

Hendra - Kamis, 9 Januari 2025 | 12:07 WIB
New Creta N Line Turbo versi tertinggi dari varian yang diluncurkan
Hendra
New Creta N Line Turbo versi tertinggi dari varian yang diluncurkan

GridOto.com- PT Hyundai Motor Indonesia (HMID) baru saja meluncurkan produk terbaru Creta di Jakarta, Kamis (9/1).

Ada 2 varian yang dikenalkan dalam peluncuran ini, New Creta dan New Creta N Line.

Fransiscus Soerjopranoto, Chief Operating Officer HMID mengatakan New Creta N Line memiliki ubahan besar baik interior, mesin dan eksterior.

"Untuk mesin ada 2 pilihan Turbo dan non Turbo," ungkap Soerjo sapaannya.

Mesin New Creta N Line Turbo
Hendra
Mesin New Creta N Line Turbo

Sementara New Creta masih menggunakan basic mesin versi lama dengan ubahannya facelift.

Soerjo mengatakan untuk kedua varian baik New Creta maupun New Creta N Line sudah bisa dipesan saat ini.

"Dan dideliver bulan ini juga," katanya.

Baca Juga: Intip Spesifikasi Hyundai Creta N Line yang Bakal Dijual di Indonesia

Berikut harga lengkap New Creta dan New Creta N Line.

Harga New Creta
Hendra
Harga New Creta

Harga New Creta N Line
Hendra
Harga New Creta N Line

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Gara-gara Hal Ini, Usia Pakai V-Belt Motor Matic Jadi Nggak Lama

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa