Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Petaka Dua Orang Tak Dengar Teriakan Warga, Vario Sekejap Bak Dicincang

Ferdian - Senin, 25 November 2024 | 18:30 WIB
Honda Vario ringsek bak dicincang di jalur kereta api. Dua orang meninggal dunia
SURYAMALANG.COM/Polsek Pakisaji
Honda Vario ringsek bak dicincang di jalur kereta api. Dua orang meninggal dunia

GridOto.com - Honda Vario putih bak dicincang ulah pengendara tak gubris peringatan warga.

Motor ini ringsek usai ditebas Kereta Api (KA) Matarmaja jurusan Malang-Jakarta, Minggu (24/11/2024).

Tepatnya di Jalan Sonotengah, Desa Kebonagung, Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang.

Akibatnya dua korban meninggal dunia.

Mereka adalah Romdoni (58) warga Desa Wringinanom, Kecamatan Poncokusumo, dan Bunari (66) warga Desa/Kecamatan Wajak, Kabupaten Malang.

Kapolsek Pakisaji, AKP Indra Subekti mengatakan peristiwa ini terjadi sekira pukul 09.30 WIB.

Kecelakaan ini bermula ketika Polsek Pakisaji merima laporan adanya kecelakaan di jalur perlintasan tanpa palang pintu.

"Awalnya KA Matarmaha No. 233 relasi Malang-Jakarta melintas dari arah utara ke selatan. Saat melintas ada motor yang dikendarai korban dari arah barat ke timur," ujar Indra dikutip SuryaMalang.

Baca Juga: Ditaksir Rugi Rp 10 Jutaan, Tim INAFIS Polri Datangi Rumah Pemilik Honda Vario 125 Ini

Masinis KA Matarmaja Ryan Yoga Pradana dengan Asisten Karimun Chakim sudah membunyikan bel isyarat. Di sisi lain warga yang ada di sekitar lokasi sudah menerika korban.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa