Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Diam-diam Pemprov Sumsel Simpan Pindad Maung MV1, Sudah Dipakai Beberapa Gubernur

Irsyaad W - Selasa, 12 November 2024 | 13:30 WIB
Pindad Maung generasi pertama yang ternyata dikoleksi pemerintah provinsi Sumatera Selatan berpelat nomor merah BG 1
Linda Trisnawati/TribunSumsel.com
Pindad Maung generasi pertama yang ternyata dikoleksi pemerintah provinsi Sumatera Selatan berpelat nomor merah BG 1

GridOto.com - Diam-diam, pemerintah provinsi Sumatera Selatan ternyata menyimpan kendaraan taktis (rantis) buatan Pindad.

Yakni Maung generasi pertama versi militer atau MV1, dan sudah dipakai beberapa gubernur.

Contohnya terlihat saat dipakai penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan, Elen Setiadi saat menghadiri acara resmi, (11/11/24).

Maung MV1 tersebut berwarna hijau militer dengan pelat nomor merah BG 1.

Terparkir di lobi hotel Novotel Palembang saat pembukaan Musda XII DPD Real Estate Indonesia Sumsel 2024.

"Iya saya menggunakan kendaraan Pindad Maung, rasanya mantap," kata Elen dikutip dari TribunSumsel.com.

Menurutnya, mobil Maung tersebut sudah ada sejak beberapa tahun lalu.

Baca Juga: Menteri Prabowo Kalah Start, Mantan Bupati Ini Lebih Dulu Pakai Mobil Dinas Maung Pindad

Kendaraan ini merupakan kendaraan dinas milik Pemprov Sumsel.

Pengunaannya nanti menyesuaikan kondisi.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

PPN 12 Persen Melambai, Hyundai Gowa Sudah Sodorkan Promo Akhir Tahun Menggiurkan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa