Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas Aki Yamaha Mio Gampang Tekor Akibat Masalah Sepele Ini

Mohammad Nurul Hidayah - Selasa, 29 Oktober 2024 | 15:45 WIB
Ilustrasi Yamaha Mio
Yamaha-motor.com.ph
Ilustrasi Yamaha Mio

Gridoto.com - Yamaha Mio Sporty akhir-akhir ini kembali naik daun dan banyak direstorasi.

Namanya motor yang sudah berumur, tentu banyak masalah yang mengintai.

Salah satu yang harus diwaspadai adalah gejala aki gampang tekor yang menghantui motor tua seperti Mio Sporty.

Jangan panik, ternyata masalah aki Mio tekor ini bisa cuma akibat masalah sepele.

Endang Kuswara pengguna Yamaha Mio Sporty keluaran tahun 2007 berbagi pengalaman soal masalah aki yang gampang tekor.

Baca Juga: Ini Rahasia Mekanik Bikin Mesin Yamaha Mio Enteng, Awet dan Efisien

Lampu rem yang menyala terus bisa jadi penyebab aki motor gampang tekor
DOK OTOMOTIF
Lampu rem yang menyala terus bisa jadi penyebab aki motor gampang tekor

"Banyak yang enggak sadar kalau aki gampang tekor itu biasanya cuma karena switch lampu rem yang rusak," buka Endang yang sehari-hari masih menggunakan Mio.

Saat switch rem rusak, otomatis lampu rem akan terus menyala meski tuas rem tidak ditekan.

Efeknya, daya listrik yang diambil oleh lampu rem menjadi lebih besar dan membebani kelistrikan motor.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Brio Tak Berkutik Kejepit Truk Gandeng, Petaka Habis Tenaga di Tanjakan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa