Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cegah Sebelum Semakin Parah, Ciri-ciri Belt CVT Mobil Matik Mau Putus

Radityo Herdianto - Senin, 28 Oktober 2024 | 18:00 WIB
Selama pemakaian mobil matik CVT komponen belt ini bisa berpotensi putus, bagaimana cara mengetahui gejalanya?
ryan/gridoto.com
Selama pemakaian mobil matik CVT komponen belt ini bisa berpotensi putus, bagaimana cara mengetahui gejalanya?

GridOto.com - Pada komponen CVT (Continuously Variable Transmission) mobil matik menggunakan sabuk baja.

Sabuk baja CVT mobil matik menghubungkan dua pasang puli (pulley set) yang membentuk diameter sebagai rasio gigi.

Dalam pemakaian mobil matik CVT komponen belt ini bisa putus.

Bagaimana tanda atau ciri-ciri belt CVT mobil matik mau putus?

Transmisi CVT Wuling Cortez dengan mode manual dan ECO
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Transmisi CVT Wuling Cortez dengan mode manual dan ECO

Baca Juga: Banyak yang Belum Tahu, Komponen CVT Mobil Ini Perlu Diganti Berkala

"Setiap berakselerasi di awal, laju mobil terasa ketahan di putaran mesin tertentu," buka Sugito, pemilik bengkel spesialis Honda Camp Pramuka, Matraman, Jakarta Timur saat ditemui GridOto.com beberapa waktu lalu.

Gejala ini bisa digambarkan seperti respons mesin yang terasa baik di awal tapi tiba-tiba terasa ngeden.

Bisa juga ketika sudah melaju konstan mobil terasa melompat atau tersentak disertai putaran mesin tidak stabil.

Ini adalah indikasi kondisi belt sudah melar.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

BPKB Terbaru Cuma Seukuran e-Paspor dan Pakai Cip, Berlaku Setelah Ini Habis Dulu

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa