Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesin Vario 125 dan 150 Bore Up Makin Adem, Tanam Kipas Mujarab Ini

Ferdian - Rabu, 23 Oktober 2024 | 22:00 WIB
Perbandingan kipas Honda PCX 125 (kiri) dengan kipas Honda Vario 125 (kanan)
Isal/GridOto.com
Perbandingan kipas Honda PCX 125 (kiri) dengan kipas Honda Vario 125 (kanan)

GridOto.com - Banyak pengguna Honda Vario 125/150 yang sudah melakukan bore up mesin.

Tujuannya supaya tarikan lebih nendang dari bawaannya.

Nah, dengan adanya rombakan tersebut tentu akan berpengaruh ke semakin panasnya mesin.

Untuk itu, bengkel menyarankan pakai obat mujarab ini biar mesin tetap adem.

Yap, komponen tersebut adalah kipas Honda PCX 125.

Anggi Prasetya, Punggawa Gilang Speed Way (GSW) pun membeberkan alasannya.

"Jika diperhatikan, kipas Honda PCX 125 ini mempunyai sirip lebih besar dan tebal dari Vario 125/150 dan juga PCX 150," buka Anggi disitat GridOto.

Bilah kipas yang lebih besar tentunya membuat angin yang dihasilkan lebih besar.

Baca Juga: Wow! Honda Vario Bore Up Comot Part Suzuki GSX-R 150, Segini Biayanya

Kipas Honda PCX 125 CBU Thailand yang masih bohlam
Isal/GridOto.com
Kipas Honda PCX 125 CBU Thailand yang masih bohlam

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ternyata, Angka di Papan Rambu Penunjuk Jalan Tol Punya Fungsi Penting

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa