Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Grip Gas Motor Matic Seret Jadi Lebih Enteng, Lumasi Bagian Ini

Ryan Fasha - Senin, 21 Oktober 2024 | 12:00 WIB
Bikin putaran grip gas enteng bikin tangan enggak pegel
Bikin putaran grip gas enteng bikin tangan enggak pegel

GridOto.com - Saat motor baru kita merasakan putaran grip gas motor matic terasa enteng.

Namun seiring waktu pemakaian yang kita rasakan putaran grip gas terasa berat.

Hal ini jelas cukup mengganggu karena kita harus menarik gas lebih kuat.

"Kalau grip putaran gas lebih berat kita harus extra tenaga memutarnya jadi cepat capek," jelas Mamen salah satu mekanik bengkel Bontot Jaya Motor (BJM).

"Penyebab dari grip gas berat diputar salah satunya selongsong gas yang mulai kotor," bebernya.

Lumasi bagian grip gas dengan oli
Lumasi bagian grip gas dengan oli

Baca Juga: Perawatan Throttle Body Motor Matic, Bersihkan Setiap Kilometer Segini

Hal ini wajar karena lama kelamaan debu akan menumpuk di selongsong gas dan setang.

Adapun solusinya adalah dengan membongkar selongsong grip gas dan membersihkannya.

Jadi lebih enak dibongkar total bagian gas lalu diberishkan dan dilumasi kembali.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Intip Spek Zeekr 009, Calon Mobil Baru Pertama Zeekr di Indonesia

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa