Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Saldo E-Toll Isi Lagi, Tarif Tol Jakarta-Tangerang Segera Dimahalkan

Ferdian - Selasa, 15 Oktober 2024 | 21:00 WIB
Ilustrasi ruas Tol Jakarta-Tangerang
Jasa Marga
Ilustrasi ruas Tol Jakarta-Tangerang

GridOto.com - Bagi pengguna Tol Jakarta-Tangerang tambah lagi saldo E-Tollnya karena tarif bakal dimahalkan.

Kenaikannya berkisar Rp 500 hingga Rp 1.000 tergantung jenis kendaraan.

Karena itu pengemudi mobil sebaiknya perlu mempersiapkan tambahan saldo e-toll.

Seperti diketahui, PT Jasamarga Metropolitan Tollroad (JMT) akan melakukan penyesuaian tarif Tol Jakarta-Tangerang dalam waktu dekat.

Meski begitu, JMT masih belum memberikan informasi secara jelas kapan waktu berlakunya tarif baru tersebut.

"Dalam waktu dekat akan diberlakukan penyesuaian tarif Ruas Jalan Tol Segmen Tomang-Tangerang Barat-Cikupa sesuai dengan Keputusan Menteri PUPR No. 2692/KPTS/M/2024," tulis akun Instagram @jasamargametropolitan.

Pemberlakuan tarif baru ini dinilai telah mempertimbangkan keseimbangan antara kemampuan membayar pemakai jalan tol, pengembalian investasi yang kondusif, pemenuhan Standar Pelayanan Minimal (SPM) dan peningkatan pelayananan dari ruas tol.

Baca Juga: Provinsi Jabar Disuntik Dua Ruas Jalan Tol Baru, Dibangun Mulai 2025

Berikut besaran tarif baru ruas Tol Jakarta-Tangerang yang akan segera berlaku:

Gol I = Rp 8.500

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Aprilia Luncurkan Motor Trail 125 Cc Baru, Power Mesin Ngalahin Kawasaki KLX150

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa