Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Umur Pakai V-Belt Motor Matic Enggak Lama, Ketahui Sumber Penyebabnya

Ryan Fasha - Selasa, 17 September 2024 | 18:00 WIB
Bersihkan bagian CVT motor matic pakai bensin, memangnya boleh?
Isal/GridOto.com
Bersihkan bagian CVT motor matic pakai bensin, memangnya boleh?

GridOto.com - Motor matic menggunakan v-belt sebagai penggerak roda dari putaran mesin.

V-belt ini terbuat dari karet yang harus elastis namun tetap kuat.

Nah, v-belt pada motor matic ini juga memiliki umur pakai lho.

Dalam keadaan pemakaian normal, v-belt motor matic bisa mencapai 20.000-30.000 km.

Namun kenyataannya banyak yang mengalami kerusakan v-belt sebelum mencapai kilometer tersebut, misalnya 15.000 km sudah pecah-pecah dan keras.

Penyebab V-Belt CVT Motor Matic Gampang Putus Salah Satunya Akibat Kurang Perawatan Seperti Ini
Penyebab V-Belt CVT Motor Matic Gampang Putus Salah Satunya Akibat Kurang Perawatan Seperti Ini

Baca Juga: Gara-gara Komponen CVT ini Bikin Lari Motor Matic Bisa Ngempos

"Kita harus pahami dulu penyebab v-belt cepat rusak itu kenapa," buka Rully Manarullah pemilik bengkel R-Auto Workshop.

"Biasanya v-belt cepat rusak itu karena kurang perawatan berkala dan ada komponen yang diganti atau di-upgrade," tambahnya.

Perawatan berkala yang kurang diperhatikan membuat banyak debu di dalam CVT.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pilihan Selain Raize dan Rocky, Ini Harga Honda WR-V Per November 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa