Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Geger Diduga Klitih Beraksi di Sleman, 3 Pemotor Lari Tungang Langgang

Ferdian - Senin, 2 September 2024 | 17:45 WIB
Aksi diduga klitih kembali terjadi di Sleman
Instagram.com/merapi_uncover
Aksi diduga klitih kembali terjadi di Sleman

GridOto.com - Sedang viral aksi segerombolan pemuda bermotor diduga kuat klitih di Sleman.

Tepatnya di Jalan Sanggrahan, Kalitirto pada Minggu (1/9/2024) malam.

Tiga orang pemuda yang menaiki motor dikejar oleh segerombol pemuda lain yang diduga klitih.

Aksi tak terpuji itupun terekam kamera CCTV di dekat simpang tiga.

Dalam video yang diunggah akun X @merapi_uncover, tampak dua pemuda yang mengendarai motor.

Saat sampai di pertigaan, tiga pemuda ini bertemu dengan segerombolan pemuda lainnya yang juga mengendarai 3 motor.

Korban sempat berhenti lalu melajukan motornya.

Namun motor terjatuh dan mereka tunggang langgang berlarian

Para pelaku pun langsung mengejar korban.

Salah satu dari pelaku pun mengacungkan senjata tajam.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Versi Baru Sudah Meluncur, Ini Alasan Yamaha Masih Jual dan Produksi Aerox Lama

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa