Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sekilas Kembar, Ini Perbedaan Antara Toyota Raize dan Daihatsu Rocky

Ferdian - Rabu, 7 Agustus 2024 | 20:45 WIB
Ilustrasi Toyota Raize vs Daihatsu Rocky
Tim Grafis GridOto.com
Ilustrasi Toyota Raize vs Daihatsu Rocky

GridOto.com – Sering dikira kembar identik, Toyota Raize dan Daihatsu Rocky punya beberapa perbedaan yang harus kalian ketahui.

Tentunya, keduanya punya keunggulan masing-masing. 

Fitur-fitur berkendara yang disematkan sampai urusan harga tentu ada perbedaan.

Supaya enggak penasaran, berikut beberapa perbedaan antara Daihatsu Rocky dan Toyota Raize. 

Eksterior

Secara dimensi, keduanya sama-sama dibangun dari platform body Daihatsu New Global Architecture (DNGA) dengan panjang 4.030 milimeter (mm), lebar 1.710 mm, dan tinggi 1.635 mm, serta ditunjang ground clearance setinggi 200 mm.

Daihatsu Rocky mungkin lebih cocok mendapat sebutan sport utility vehicle (SUV) mungil yang tangguh berkat desain grill trapezoid disertai cover fog lamp yang lebar di bagian depan.

Sedangkan Toyota Raize cocok untuk mendapat julukan SUV mungil yang gahar. 

Ini berkat gril depannya berbentuk trapezoid ke bawah dengan cover fog lamp berbentuk “F” menampilkan kesan tangguh.

Pembeda lain ada pada bentuk velg.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jangan Abai, Ini Dampak STNK Tidak Diblokir Setelah Mobil Dijual

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa