Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

GIIAS 2024 Harus Sukses! Wanti-Wanti Atau Harapan?

Iday - Kamis, 18 Juli 2024 | 15:30 WIB
Ilustrasi. Pembukaan GIIAS 2024 oleh Wakil Presiden Ma'ruf Amin (18/7/2024)
Rianto/Gridoto
Ilustrasi. Pembukaan GIIAS 2024 oleh Wakil Presiden Ma'ruf Amin (18/7/2024)

Gridoto.com - Beberapa hari sebelum gelaran GIIAS 2024, saya dan rekan bertemu secara informal dengan Yusak Billy, Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor (HPM).

Ada statement menarik yang dilontarkan Billy dalam bincang-bincang satu setengah jam tersebut. 

"GIIAS harus sukses," demikian ucapnya. 

Kalau tidak menyimak kelanjutannya, ini kalimat yang seolah-olah mewanti panitia penyelenggara agar membuat event ini sukses menyedot pengunjung. 

Namun jika mendengar kelanjutannya, ada ungkapan harapan dalam pernyataan tersebut. 

"Untuk bisa mengembalikan industri otomotif agar kembali naik," ujar Billy, demikian ia disapa. 

Yusak Billy, Sales & Marketing and Aftersales Director PT Honda Prospect Motor
Iday / GridOto
Yusak Billy, Sales & Marketing and Aftersales Director PT Honda Prospect Motor

Ia menyebut beberapa faktor yang mempengaruhi penurunan performa penjualan mobil di tanah air. 

Di antaranya pemilu, perang, PHK di berbagai bidang.

Ia juga menyinggung pesanan mobil tinggi tapi realisasi pembelian rendah.

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa