Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Penyebab dan Cara Mengatasi Suzuki Ertiga Sulit Masuk Gigi 3 dan 4

ARSN - Rabu, 3 Juli 2024 | 16:30 WIB
Penyebab mobil bekas Suzuki Ertiga susah masih gigi 3 dan 4 (foto ilustrasi)
Otoseken.id
Penyebab mobil bekas Suzuki Ertiga susah masih gigi 3 dan 4 (foto ilustrasi)

GridOto.com - Perseneling di mobil bekas Suzuki Ertiga kesayangan kalian susah masuk gigi 3 atau 4?

Bisa jadi ini penyebab Suzuki Ertiga kalian susah masuk gigi 3 atau 4.

Simak sampai habis bagaimana cara mengatasinya.

Yap, salah satu penyakit khasnya adalah pada bagian transmisi manual yang sulit masuk ke gigi 3 atau 4.

Suzuki Ertiga generasi pertama muncul pada 2012 lalu untuk melawan Toyota Avanza dan Nissan Grand Livina.

Banyak masyarakat Indonesia yang antusias karena kabinnya terlihat lebih mewah

Fitur yang ditawarkan lebih lengkap, dan built quality yang baik dibandingkan Avanza.

Interior Suzuki Ertiga generasi pertama
Dok. OTOMOTIF
Interior Suzuki Ertiga generasi pertama

Suzuki Ertiga generasi pertama mengandalkan mesin berkode K14B.

Nah penyakit khasnya ada pada bagian transmisi manual, yakni pada komponen bushing kabel slector.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dihubungi Ketika Darurat, Ini Nomor Telepon Jasa Marga Hingga Ambulans

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa