Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Piston Motor Matic Baret, Butuh Biaya Segini Buat Perbaikannya

Ryan Fasha - Jumat, 28 Juni 2024 | 20:00 WIB
Piston motor matic baret
Piston motor matic baret

GridOto.com - Masalah mesin yang kerap dialami oleh pemilik motor matic adalah piston yang baret.

Kondisi piston yang baret ini bisa disebabkan oleh banyak hal.

Salah satunya adalah telat ganti oli mesin sehingga sudah menyusut parah.

Oli mesin yang kosong membuat gesekan piston dengan silinder kurang pelumasan sehingga terjadi baret.

Kerusakan piston ini menyebabkan bunyi berisik dan ngebul asap putih dari knalpot.

Piston Diasil Silinder Yamaha Mio J, X Ride dan Mio M3
Istimewa
Piston Diasil Silinder Yamaha Mio J, X Ride dan Mio M3

Baca Juga: Oli Mesin Motor Matic Berkurang, Pahami Dulu Penyebabnya Nih

"Asap putih yang keluar ini dikarenakan dinding silinder sudah baret parah sehingga oli ikut terbakar," jelas Rully pemilik bengkel RAW Racing di Duren Sawit, Jakarta Timur.

Biaya perbaikan piston yang baret tergantung jenis motor matic.

Motor matic Honda seperti Honda Vario 125 atau BeAT bisa dilakukan korter atau oversize dengan biaya piston baru sekitar Rp 150 ribu dan jasa korter Rp 50 ribu.

Editor : Dwi Wahyu R.

EGR Mesin Diesel Wajib Dibersihkan Berkala, Ini Kata Bengkel Spesialis

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa