Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2024

Punya Hybrid Bertenaga, Ini Catatan Akselerasi GWM Tank 500 HEV

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Jumat, 31 Mei 2024 | 08:45 WIB
Salah satu fitur off-road GWM Tank 500 adalah Tank Turn.
GWM Indonesia
Salah satu fitur off-road GWM Tank 500 adalah Tank Turn.

GridOto.com - Punya sistem hybrid bertenaga, secepat apa sih catatan akselerasi GWM Tank 500 HEV?

Tank 500 HEV merupakan SUV flagship Great Wall Motor di Indonesia yang sudah mendapatkan sistem hybrid.

Sistem hybrid paralel Tank 500 HEV memiliki mesin empat silinder turbo berkapasitas 1.998 cc.

Mesinnya saja mampu menghasilkan tenaga 241 dk dan bertorsi 380 Nm.

Dibantu dengan motor listrik bertenaga 105 dk dan bertorsi 268 Nm, Tank 500 HEV memiliki tenaga kombinasi 342 dk dan torsi 648 Nm.

GWM Tank 500 HEV.
GWM Indonesia

Baca Juga: GWM Tank 500 Pakai Teknologi Hybrid, Konsumsi BBM Tetap Irit?

Kombinasi tenaga yang mantap tersebut disalurkan ke sistem penggerak empat roda lewat transmisi 9-percepatan otomatis.

Soal konsumsi BBM, GWM Tank 500 HEV mencatatkan konsumsi BBM yang cukup oke untuk sebuah mobil bongsor.

Di Dalam Kota ia masih mencatatkan angka konsumsi 9,9 km/l, sementara di rute Tol itu 11,6 km/l.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Lagi Cari MPV Irit? Konsumsi BBM Grand New Toyota Avanza 1.3 2015 Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa