Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pemilik Motor Matic Wajib Tahu, Tanda Busi Perlu Diganti Baru

Ryan Fasha - Selasa, 28 Mei 2024 | 12:00 WIB
Ilustrasi busi motor
Dok Otomotifnet
Ilustrasi busi motor

GridOto.com - Masih banyak pengguna motor matic kurang melakukan perawatan berkala, salah satunya penggantian busi.

Busi pada motor matik juga perlu diganti secara berkala.

Busi yang menghasilkan terjadinya pembakaran lama kelamaan juga akan mengalami keausan.

Rata-rata sampai saat ini busi motor matic masih menggunakan bahan nikel biasa.

"Secara teknis, busi motor matic perlu diganti berkala yakni setiap 6.000 km sekali," buka Diko Oktaviano, ATS & Product Development Assistant Manager Nittera Mobility Indonesia produsen busi NGK.

Busi NGK dengan kode CPR8EA-9.
DOK. MOTOR PLUS
Busi NGK dengan kode CPR8EA-9.

Baca Juga: Waduh, Busi Mobil Bisa Cepat Mati Kalau Kondisi Mesin Begini

"Penggantian busi ini bertujuan agar pembakaran di dalam mesin tetap baik," bebernya.

Ada beberapa tanda kalau busi motor matic perlu diganti baru.

"Pertama bisa dilihat dari keausan di bagian elektroda tengah, kalau sudah terlihat aus ini sebagai pertanda kalau perlu diganti baru," terang Diko.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Segini Biaya Perbaiki Speedometer Honda Vario 150 Blank di Bengkel Spesialis

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa