Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Spesifikasi Ferrari 12Cilindri Terbaru yang Bisa Melesat 340 Km/jam

Dwi Wahyu R. - Sabtu, 4 Mei 2024 | 14:22 WIB
Spesifikasi Ferrari 12Cilindri terbaru yang bisa melesat 340 km/jam.
Ferrari
Spesifikasi Ferrari 12Cilindri terbaru yang bisa melesat 340 km/jam.

GridOto.com - Spesifikasi Ferrari 12Cilindri terbaru yang bisa melesat 340 km/jam.

Ferrari 12Cilindri atau dalam bahasa Italia disebut "Dodici Cilindri" diluncurkan di sebuah event khusus di Miami, Amerika Serikat (3/5/2024).

Ferrari 12Cilindri merupakan penerus dari Ferrari 812.

Ia dibangun di atas platform aluminium untuk mobil mesin depan dan tengah (front dan mid engine) terbaru yang pertama dirilis pada 2018.

Jika dibandingkan pendahulunya, wheelbase 12Cilindri ini lebih pendek 200 mm dan punya torsional rigidity 15% lebih kuat dibanding 812.

Ferrari 12Cilindri
Ferrari
Ferrari 12Cilindri

Baca Juga: Spesifikasi Ferrari Roma Spider yang Meluncur di Indonesia Hari Ini

Untuk dimensinya, ia memiliki panjang 4.733 mm, lebar 2.176 mm, dan tinggi 1.292 mm.

Ferrari 12Cilindri merupakan mobil Grand Tourer (GT) dua pintu yang dibekali mesin mid-front mounted V12 6.496 cc naturally-aspirated.

Mesin berkode F410HD ini mampu menghasilkan tenaga 818 dk/9.250 rpm dan torsi puncak 679 Nm/7.250 rpm.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Biar Motor Tetap Ngacir, Segini Harga Busi Untuk Honda Vario 150

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa