Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Substitusi Sokbreker Suzuki Burgman Street 125EX, Bisa Pilih Punya Saudaranya Aja

Rangga Kosala - Selasa, 30 April 2024 | 21:15 WIB
Ganti sokbreker belakang Suzuki Burgman Street 125X bisa pakai punya saudara
Aant/Otomotif
Ganti sokbreker belakang Suzuki Burgman Street 125X bisa pakai punya saudara

GridOto.comSuzuki Burgman Street 125EX jadi primadona baru bagi penggemar motor Suzuki.

Akhirnya setelah sekian lama, pabrikan berlogo S ini mengeluarkan skutik baru dengan fitur dan desain yang ‘cukup diterima’ oleh pasar Indonesia. Apalagi harganya juga terbilang masih masuk akal.

Serunya lagi Burgman Street 125EX jadi bahan modifikasi baru buat penggemar Suzuki.

Banyak potensi yang bisa dioprek, seperti pengereman, aksesori dan lainnya.

Bicara kaki-kaki, sebelumnya GridOto sempat membahas upgrade ban dengan ukuran yang lebih lebar dibanding standar.

Sekarang kita bahas ganti sokbreker belakang Burgman Street 125EX. Dalam pengetesan beberapa waktu lalu, kami sempat merasa sokbreker belakangnya agak keras. Terutama saat dipakai berkendara sendirian.

Sokbreker belakang bawaan Suzuki Burgman Street 125EX dinilai agak keras terutama saat berkendara sendirian
Aant/Otomotif
Sokbreker belakang bawaan Suzuki Burgman Street 125EX dinilai agak keras terutama saat berkendara sendirian

Untungnya ada Mamet Rahadi dari Dkardiman Project yang biasa mengoprek motor Suzuki.

Sebelumnya Mamet sempat menyampaikan info tentang upgrade ban Burgman Street, kali ini ia menjelaskan soal ganti sokbreker belakang Burgman.

Baca Juga: Gedein Ban Suzuki Burgman Street 125EX, Jadi Lebih Proporsional

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa