Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesin Mobil Diesel Brebet, Komponen Ini Perlu Dapat Perhatian

Ryan Fasha - Senin, 29 April 2024 | 18:00 WIB
Modifikasi mesin diesel 2GD-FTV
Aditya Pradifta
Modifikasi mesin diesel 2GD-FTV

GridOto.com - Semua orang pasti enggak menginginkan mesin mobil diesel miliknya bermasalah seperti brebet.

Mesin mobil diesel yang brebet saat jalan menandakan ada kerusakan membuat enggak nyaman saat dikendarai.

Mesin diesel yang brebet salah satu penyebabnya bisa dari komponen injektor.

Injektor ada di mesin diesel modern yang sudah menggunakan teknologi common rail.

Semprotan bahan bakar dari injektor yang tidak sama atau seimbang di setiap silinder pemicunya.

Ilustrasi injektor mesin mobil diesel
Ryan/gridoto.com
Ilustrasi injektor mesin mobil diesel

Baca Juga: Waktu Ganti Filter Solar Tergantung Bahan Bakar yang Digunakan?

"Betul, kalau semprotan injektor di ruang bakar enggak balance atau seimbang menyebabkan mesin brebet saat mobil jalan dan langsam atau idle enggak stabil," jelas Andry Cahyadi pemilik bengkel X-Boost Station.

"Hal ini bisa disebabkan dari injektor yang rusak atau karena tersumbat partikel kotoran bahan bakar," beber pria yang bengkelnya di Teluk Pucung, Bekasi.

Karena semprotan injektor yang enggak normal ini membuat silinder tersebut tidak bisa menghasilkan proses pembakaran yang baik.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Sulap Sokbreker Belakang Yamaha Lexi Jadi Dua, Begini Caranya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa