GridOto.com - Pelek legendaris masih diburu, tapi yang speknya seperti ini.
Dalam dunia pelek, ada beberapa jenis pelek yang hingga kini menjadi incaran wheels enthusiast.
Meskipun pelek-pelek tersebut telah melewati era kejayaannya, bahkan banyak yang sudah diskontinu.
Namun efek dari penghentian produksi, justru menjadi tantangan buat penggemar pelek.
Baca Juga: Mengenal Konstruksi Pelek 3-Piece, Ternyata Bisa Dibongkar Pasang
Semakin langka barang, semakin dikejar dan umumnya yang kerap jadi pelek incaran adalah pelek tuner dan spek kompetisi.
Sebut saja tuner seperti AMG, Brabus, Carlsson, Lorinser, Alpina, AC Schnitzer, Racing Dynamics, Hartge,
Mamat dari gerai Riverside, Kampung Melayu, Jakarta Timur, menuturkan, kalau sekarang tren pelek seken yang sedang naik adalah diameter.
“Kalau tahun-tahun lalu kan velg kecil tapi lebar banyak yang cari, sekarang lain,” ucap Mamat.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR