Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Holiday Fun Drive 2024

HFD 2024: Cicilan Rp 5 Jutaan Dari Adira, Bisa Lebaran Bareng Neta V

Rianto Prasetyo - Senin, 8 April 2024 | 21:52 WIB
Neta V dapat pembiayaan dari Adira Finance dengan cicilan mulai dari Rp 5 jutaan saja.
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Neta V dapat pembiayaan dari Adira Finance dengan cicilan mulai dari Rp 5 jutaan saja.

GridOto.com - Buat sobat yang masih bertanya-tanya berapa harga Neta V yang saya gunakan untuk Holiday Fun Drive (HFD) 2024 dan berapa cicilannya? Nih saya spill semuanya.

Neta V peserta Holiday Fun Drive 2024 dibanderol dengan harga Rp 379 juta on the road DKI Jakarta.

Nah untuk teman-teman yang ingin memiliki Neta V, Adira Finance memiliki program cicilan menarik untuk mempermudah kepemilikan.

Program tersebut bernama Kredit Pemilikan Mobil (KPM) Prima yang berlangsung mulai dari 1 April hingga 30 April 2024.

“Menjadi komitmen perusahaan untuk menyediakan beragam solusi keuangan sesuai dengan kebutuhan pelanggan melalui sinergi dengan ekosistem,” ujar Niko Kurniawan, Direktur Penjualan, Pelayanan & Distribusi Adira Finance.

Pembiayaan murah Neta V tersebut berkat KPM Prima Adira Finance.
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Pembiayaan murah Neta V tersebut berkat KPM Prima Adira Finance.

Baca Juga: Hari Ketiga HFD 2024 dengan Neta V, Mengajak Si Kecil Ke Istana Disney

Keunggulan utama dari KPM Prima adalah program ini menawarkan bunga rendah mulai dari 2,49%.

Selain itu, konsumen bisa memilih skema pembiayaan baik konvensional ataupun syariah dan sudah tercover asuransi lengkap.

Bagaimana detail program KPM Prima Adira Finance dan berapa cicilan per bulan untuk mobil listrik Neta V?

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Awas Nyembur, Ini Cara Buka Tutup Radiator yang Benar Saat Mesin Overheat

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa