Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cegah Mesin Overheat Saat Mudik, Lakukan 3 Hal Ini Dulu, Bro!

Angga Raditya - Selasa, 2 April 2024 | 12:00 WIB
Ilustrasi. Agar mobil tidak overheat saat mudik, lakukan 3 hal ini
Angga Raditya
Ilustrasi. Agar mobil tidak overheat saat mudik, lakukan 3 hal ini

GridOto.com - Cegah mesin overheat saat mudik, lakukan 3 hal ini dulu, bro!

Saat melakukan mudik, mobil akan bekerja ekstra keras karena terjebak kemacetan.

Selain itu mobil juga dipaksa melakukan perjalanan panjang hingga ribuan kilometer saat mudik.

Potensi mesin overheat rentan terjadi, sehingga harus dilakukan pencegahan agar perjalanan tetap aman dan nyaman.

Berikut 3 cara yang bisa dilakukan agar mesin tidak overheat saat mudik lebaran 2024.

1. Periksa Radiator

Ilustrasi. Periksa kondisi radiator dengan seksama, bersihkan jika ada kotoran yang menyumbat kisi-kisi.
Nurul
Ilustrasi. Periksa kondisi radiator dengan seksama, bersihkan jika ada kotoran yang menyumbat kisi-kisi.

Baca Juga: Coolant Radiator Mobil Punya Kandungan Glikol Buat Apa Fungsinya?

Langkah pertama wajib periksa kondisi radiator, terutama upper tank, lower tank dan kisi-kisi radiator.

"Pastikan enggak ada kebocoran pada upper tank atau lower tank radiator," ujar Willy dari bengkel mesin One Second Faster, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa