Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Mobil Ganteng Buat Lebaran Modalnya Cuma 2 Part Ini Kok

Aditya Pradifta - Jumat, 29 Maret 2024 | 17:00 WIB
ILUSTRASI Mitsubishi Xpander pakai pelek aftermarket
Rizky/otomotifnet
ILUSTRASI Mitsubishi Xpander pakai pelek aftermarket

GridOto.com - Modifikasi mobil jadi ganteng buat lebaran, modalnya murah kok karena cukup mengganti 2 part ini saja.

Asal tahu resep dasarnya, maka tidak ada yang sulit untuk dilakukan, termasuk modifikasi mobil dengan budget minim tapi tampilan maksimal.

Kuncinya bisa fokus pada kombinasi penggunaan pelek dan ban, tidak perlu mengganti part lainnya.

"Penggantian pelek itu sebetulnya kunci awal sih, pondasinya lah yaa buat urusan modifikasi mobil," ucap Anung, pelaku modifikasi mobil.

Baca Juga: Honda HR-V Cari Ban Lebih Sporty Buat Ring 18 Inci, Ini Pilihannya

Pelek Advan RG1 ring 18 inci di Toyota Kijang Innova Reborn
Aditya Pradifta/GridOto.com
Pelek Advan RG1 ring 18 inci di Toyota Kijang Innova Reborn

Senada dengan hal itu, Indra owner dari W2 Style, toko pelek yang berada di kawasan Pasar Mobil Kemayoran sepakat dengan hal tersebut.

"Pelek yang bagus itu memang kuncinya sih untuk penampilan mobil. Tapi yang penting soal pemilihannya harus tepat," ujar Indra.

"Makanya desain itu juga penting tapi yang gak kalah penting itu spesifikasinya," lanjut Indra.

Sebagai contoh mobil-mobil LMPV yang akan banyak digunakan untuk mudik lebaran.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Per 1 Januari 2025, Pertamina Naikkan Harga BBM, Ini Lengkapnya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa