Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terbongkar! Begini Kondisi Tangan Pedro Acosta Sampai Posisinya Melorot di MotoGP Qatar

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 14 Maret 2024 | 21:00 WIB
Ini yang bikin posisi Pedro Acosta melorot tiba-tiba pada balapan MotoGP Qatar 2024, setelah sempat mengincar podium
Instagram.com/tech3racing
Ini yang bikin posisi Pedro Acosta melorot tiba-tiba pada balapan MotoGP Qatar 2024, setelah sempat mengincar podium

Gridoto.com - Akhirnya terjawab jelas, ternyata bukan masalah ban yang membuat posisi Pedro Acosta melorot di race MotoGP Qatar 2024.

Pedro Acosta sendiri tampil impresif pada race MotoGP Qatar dengan sempat bersaing bersama Marc Marquez untuk perebutan posisi ke-4.

Sayangnya, setelah berhasil menyalip Marquez, pembalap tim Red Bull GASGAS Tech3 ini banyak melakukan kesalahan.

Ini yang membuat posisi Acosta melorot dan finish posisi 9 pada sesi race MotoGP Qatar.

Baca Juga: Kacau! KTM Ingin Rekrut Marc Marquez Buat Temani Pedro Acosta

Banyak yang beranggapan kalau penuruan performa juara dunia Moto2 tahun lalu ini karena gagal mengelola ban dengan baik di Qatar.

Acosta disebut terlalu memaksakan memacu kencang motornya untuk sampai posisi ke-4, namun disaat yang bersamaan hal itu membuat ban motornya rusak.

Bersaing ketat dengan Marc Marquez untuk perebutan posisi 4
MotoGP
Bersaing ketat dengan Marc Marquez untuk perebutan posisi 4

Nah, asumsi liar itu ditepis oleh bos KTM Factory Racing, Pit Beirer.

"Kami juga mengira Pedro terlalu liar di awal, sehingga harus menerima konsekuensi di akhir karena masalah di ban belakang," buka Pit Beirer yang dikutip dari Speedweek.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Wajib Tahu, Periksa Dua Komponen Krusial Ini Saat Cek Unit Nissan Navara Bekas

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa