Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2024

Segmen Mobil Listrik Kompak Punya Banyak Warna, Ini Buktinya!

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 26 Februari 2024 | 16:00 WIB
Mobil Listrik Citroën ë-C3
Rianto P/GridOto.com
Mobil Listrik Citroën ë-C3

GridOto.com - Segmen mobil listrik kompak atau Compact EV adalah sekelas yang memiliki banyak pilihan warna, ini buktinya.

Yup, segmen yang dimulai dari kedatangan Neta V dan Citroen e-C3 tersebut menawarkan paduan performa dan jarak tempuh jauh dalam rupa penuh warna.

Belum lagi ditambah dengan bodi kompak, pabrikan juga berani mengeluarkan warna-warna yang unik dan imut di segmen ini.

Apa saja buktinya? Kita mulai dari compact EV yang memiliki pilihan warna paling banyak yaitu Citroen e-C3.

Citroen tidak tanggung-tanggung menawarkan 4 pilihan warna single tone dan 9 pilihan warna two-tone untuk e-C3.

VinFast VF5 di ajang Indonesia International Motor Show 2024 (IIMS 2024).
Rayhan Haikal/GridOto.com
VinFast VF5 di ajang Indonesia International Motor Show 2024 (IIMS 2024).

Baca Juga: Intip Spesifikasi VinFast VF 5, Bakal Usik Wuling Binguo dan Neta V?

Pilihan warna single tone e-C3 terdiri dari Polar White, Zesty Orange, Platinum Grey dan Steel Grey.

Dari empat pilihan tersebut, dikembangkan warna-warna two-tone yang dipadukan dengan atap berwarna Zesty Orange, Polar White, atau Platinum Grey.

Tidak kalah berwarna adalah interior Citroen C3 yang dapat pilihan warna Anodized Orange atau Anodized Gray.

Editor : Panji Maulana

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantes Mesin Masih Overheat Padahal Sudah Kuras Air Radiator, Ini Penyakitnya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa