Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2024

Mobil Listrik BYD Dolphin Ternyata Ada Dua Pilihan, Apa Saja Bedanya?

Aries Aditya Putra - Selasa, 30 Januari 2024 | 08:00 WIB
BYD Dolphin.
Rayhan Haikal/GridOto.com
BYD Dolphin.

Perbedaan selanjutnya dari sisi baterai, Extended Range kapasitas baterai 60,48 kWh, sedangkan versi Standard Range cuma 44,9 kWh.

Hal ini tentu berpengaruh terhadap klaim jarak tempuhnya, versi Dynamic bisa berjalan sejauh 340 km (WLTP) atau 410 km (NEDC).

Sedangkan versi Premium, bisa mencapai 427 km (WLTP) atau 490 km (NEDC).

Motor listrik BYD Dolphin sudah terintegrasi
Aries Aditya/GridOto.com
Motor listrik BYD Dolphin sudah terintegrasi

Untuk pengisian baterai gunakan fast charging juga beda, versi Standard Range cuma bisa input maksimal 60 kW sedangkan versi tertinggi bisa sampai 80 kW.

Lalu yang tidak kalah penting, motor listriknya juga berbeda, versi Dynamic Standard Range hanya 70 kW/95 dk dan torsi 180 Nm.

Sedangkan Premium Extended Range bisa dua kali lipatnya 150 kW/201 dk dan torsi 310 Nm.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Ban Motor Yang Cocok Dipakai Saat Musim Hujan, Nggak Licin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa