Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Cuci Mobil Yang Benar Biar Enggak Baret, Ternyata Begini Caranya

Angga Raditya - Selasa, 23 Januari 2024 | 14:00 WIB
Ilustrasi. Salah langkah dalam cuci mobil bisa bikin mobil kusam
Angga Raditya
Ilustrasi. Salah langkah dalam cuci mobil bisa bikin mobil kusam

GridOto.com - Cara cuci mobil yang benar biar enggak baret, ternyata begini caranya.

Cuci mobil jika salah dalam melakukannya, justru bisa membuat cat mobil baret.

Alih-alih bukannya jadi bersih, cat mobil malah jadi kusam akibat kumpulan baret.

Sehingga sebaiknya perhatikan langkah dalam mencuci mobil agar tidak melukai lapisan cat.

1. Siapkan Beberapa Lap Pembersih

Lap untuk area bodi bawah sebaiknya dibedakan dari lap untuk bodi atas.
Angga Raditya
Lap untuk area bodi bawah sebaiknya dibedakan dari lap untuk bodi atas.

Baca Juga: Suara Klakson Mobil Sember Gara-gara Kena Air, Kenapa Bisa Begitu?

Menurut Sebastian Pramudita dari gerai detailing OCD.id, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, "Sebaiknya siapkan beberapa lap pembersih, tiap lap digunakan untuk area berbeda."

Bastian, sapaannya, mencontohkan, "Misal siapkan lap berbeda untuk bodi bawah, bodi atas, kaca dan interior."

Masing-masing lap pembersih sebaiknya tidak digunakan di area lain.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Wah, Konsumsi BBM dan Akselerasi Toyota Yaris TRD Tembus Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa