Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Beli Mobil Bekas, Begini Cara Cek Kondisi Mesin Biar Enggak Zonk

Angga Raditya - Kamis, 11 Januari 2024 | 18:00 WIB
ILUSTRASI. Mengecek kondisi mesin mobil bekas bisa dengan cara ini.
Angga Raditya
ILUSTRASI. Mengecek kondisi mesin mobil bekas bisa dengan cara ini.

GridOto.com - Mau beli mobil bekas, begini cara cek kondisi mesin biar enggak zonk.

Saat hendak membeli mobil bekas, harus teliti dalam segala hal, terutama kondisi mesin mobil.

Mesin mobil bermasalah bisa menyebabkan biaya perawatan jadi membengkak di kemudian hari.

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengecek kondisi mesin dari mobil bekas.

1. Perhatikan Rembesan

ILUSTRASI. Apabila ada oli rembesan di ruang mesin, menandakan mesti ganti sil atau paking.
Angga Raditya
ILUSTRASI. Apabila ada oli rembesan di ruang mesin, menandakan mesti ganti sil atau paking.

Baca Juga: Minat Mobil Bekas Toyota Fortuner VRZ, Segini Harga Kampas Rem Depan 

"Cek kondisi sekitar mesin, apakah ada rembesan oli atau enggak," buka Alwafi Auzan dari gerai mobil bekas Aura Motor, Karawaci, Tangerang.

Rembesan oli biasanya terdapat di sekitar kepala silinder, blok mesin, steering rack, hingga tabung power steering.

"Kadang ada rembesan juga di sekitar master rem," jawab Alwafi, sapaannya.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa