Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Memasuki Musim Hujan, Sokbreker Bisa Rusak Cuma Gara-gara Komponen Ini

Ryan Fasha - Selasa, 5 Desember 2023 | 18:00 WIB
Suspensi Ford Ranger Raptor terbaru dari Fox
Suspensi Ford Ranger Raptor terbaru dari Fox

GridOto.com - Saat ini kita sudah memasuki musim hujan karena di beberapa wilayah sudah mulai diguyur hujan.

Saat musim hujan tiba maka mobil akan sering kotor terutama di bagian kaki-kaki.

Salah satu komponen terpenting di bagian kaki-kaki adalah sokbreker.

Ternyata sokbreker bisa jadi gampang rusak hanya karena komponen kecil ini sudah enggak layak pakai lho.

"Komponen tersebut adalah karet boot yang menutupi bagian as dan sil sokbreker," buka Ivan pemilik bengkel Barbar Motorsport spesialis kaki-kaki mobil di ruko Grand Wisata, Tambun.

Karet Boot Sokbreker Mobil yang Sudah Getas
Radityo Herdianto / GridOto.com
Karet Boot Sokbreker Mobil yang Sudah Getas

Baca Juga: Mobil Bekas Honda Jazz 2004, Segini Harga Karet Support Sokbreker

"Sebenarnya bagian penting sokbreker diciptakan enggak gampang terkena kotoran dari jalan asal karet boot dalam keadaan baik," bebernya.

Karet boot ini akan menghalau kotoran dari kolong mobil agar enggak masuk ke bagian as dan sil sokbreker.

Seiring pemakaian mobil maka karet ini akan getas dan rusak.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Masih Jadi Idola, Harga Toyota Kijang Innova Reborn November 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa