Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2023

Bobotnya Lebih Dari 2 Ton, Sepakem Apa Rem Toyota Hilux GR Sport?

Trybowo Laksono - Kamis, 30 November 2023 | 22:07 WIB
Toyota Hilux 2.8 GR Sport 4x4
Yosi F./GridOto.com
Toyota Hilux 2.8 GR Sport 4x4
GridOto.com - Sebagai pikap kabin ganda, Toyota Hilux GR Sport adalah mobil berdimensi besar yang berat bobotnya.
 
Di literatur resminya, bobot kosong (curb weight) Toyota Hilux GR Sport mencapai 2.120 kg.
 
Dengan kemampuan angkut mendekati 800 kg, tentu dibutuhkan perangkat rem memadai untuk menangani mobil berbobot kotor (gross weight) 2.910 kg ini.
 
Tentu saja kami tes kapabilitas mengeremnya. 
 
Berhenti total dari kecepatan 100 km/jam, Toyota Hilux yang dilengkapi kaliper GR Sport ini mampu melakukannya dalam jarak 46 meter.
 
Hasil itu nyatanya tidak buruk, karena terpaut sangat tipis dari saudara SUV-nya yang bermesin sama yakni Toyota Fortuner GR Sport 2.8 4x4.
 
Toyota Fortuner GR Sport, mampu berdeselerasi 100-0 km/jam dalam 44,5 meter.
 

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Awas Rawan Ngeblong, Ini Efek Buruk Minyak Rem Mobil Dibiarkan Kotor

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa