Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

3 Tips Mudah Beli Pelek Bekas, Hindari Kalau Ada Yang Begini

Angga Raditya - Selasa, 21 November 2023 | 18:00 WIB
Tips beli pelek bekas, cukup perhatikan bagian ininya saja.
Dok. Otomotif Group
Tips beli pelek bekas, cukup perhatikan bagian ininya saja.

GridOto.com - 3 tips mudah beli pelek bekas, hindari kalau ada yang begini.

Beli pelek bekas bisa menjadi pilihan jika ingin mencari pelek standar mobil atau berganti tampilan.

Namun membeli pelek bekas untuk mobil, ada beberapa hal yang harus diperhatikan.

Karena jika asal membeli, pelek bekas bermasalah bisa menimbulkan ketidaknyamanan saat berkendara.

Berikut 3 cara mudah beli pelek bekas untuk mobil agar tidak salah membeli.

1. Perhatikan Garis Nut Pelek

Hindari beli pelek bekas yang kondisinya ‘keriting’ seperti gambar ini.
Angga Raditya
Hindari beli pelek bekas yang kondisinya ‘keriting’ seperti gambar ini.

Baca Juga: Apa Benar Pelek Mobil Retak Sulit Diperbaiki? Begini Kata Pakar 

Pertama, perhatikan bagian garis nut pada pelek mobil apakah utuh atau tidak.

"Kalau utuh, lihat juga apakah garis nut pelek di barrel masih lurus atau enggak," ujar Hadi dari gerai reparasi pelek Star Velg, Haji Nawi, Jakarta Selatan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa