Baca Juga: Wajib Tahu Nih, Nama dan Fungsi Kunci yang Digunakan Untuk Membongkar Kendaraan
Oleh karena itu, dibutuhkan bahan yang membuat kunci L lebih lentur.
"Kunci L itu juga harus ada kelenturuan, makanya ada tambahan Silicon, tapi juga harus seimbang," jelas Jemmy.
"Kemudian juga ada proses pembakaran yang bagus juga," tambahnya.
Dengan penambahan Silicon, kunci L Lippro diklaim mampu menahan beban.
Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu Fungsi, Jenis dan Cara Pakai Kunci L, Nih Dia Penjelasannya
"Waktu itu sempat dicoba dengan torsi 11 Kg, kunci Lippro S2 enggak patah, yang melintir hanya bagian ujungnya saja," jelas Jemmy.
Nah, karena perpaduan Silicon membuat warna kunci L Lippro jadi berwarna cokelat.
Menurut Jemmy, penggunaan bahan S2 memang membuat harga jual kunci menjadi mahal.
"Makanya di pasaran ada kuncul L murah yang warnanya cokelat tetapi diberi warna. Kalau diberi warna, cokelatnya bisa rontok. Kalau bahan S2 warna cokelatnya tidak akan pudar, karena itu bawaan dari bahannya," tutupnya.
Itu tadi alasan mengapa kunci L banyak yang dijual dengan warna cokelat.
Baca Juga: Cuma Pakai Kunci L, Begini Cara Pasang Laci Tambahan Di Yamaha Lexi
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR