Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Smart Buying 2023

Di Bengkel Ini Tune Up Toyota dan Mitsubishi Mulai Rp 250 Ribu

Radityo Herdianto - Selasa, 11 Juli 2023 | 07:00 WIB
Di bengkel ini tune up Toyota dan Mitsubishi mulai dari Rp 250 ribu. ILUSTRASI. Bengkel spesialis Prioritas Motor Toyota Mitsubishi
Radityo Herdianto / GridOto.com
Di bengkel ini tune up Toyota dan Mitsubishi mulai dari Rp 250 ribu. ILUSTRASI. Bengkel spesialis Prioritas Motor Toyota Mitsubishi

GridOto.com - Tune up menjadi perawatan berkala yang bisa dilakukan saat servis bagi pengguna Toyota dan Mitsubishi.

Di bengkel ini tune up Toyota dan Mitsubishi mulai dari Rp 250 ribu.

Bengkel spesialis Prioritas Motor Toyota Mitsubishi, Palmerah, Jakarta Pusat menyediakan jasa tune up yang bisa menjaga performa mesin mobil tetap optimal.

Saat ditemui GridOto.com di sentra onderdil Pasar Palmerah lantai 3, Chandra, pemilik Prioritas Motor Toyota Mitsubishi menerangkan jasa tune up yang disediakan.

"Biaya Rp 250 ribu termasuk pengerjaan servis ringan," sebut Chandra.

"Tapi belum termasuk penggantian spare part seperti oli mesin dan filter oli," imbuhnya.

Membersihkan ruang bakar lewat intake udara mesin mobil.
Radityo Herdianto / GridOto.com
Membersihkan ruang bakar lewat intake udara mesin mobil.

Baca Juga: Bengkel Spesialis Ini Sediakan Paket Servis Tune Up Mobil Rp 1 Jutaan

Layanan tune up yang dikerjakan meliputi pengecekan mesin.

Seperti penggantian oli mesin, filter oli, serta pembersihan atau penggantian filter udara dan busi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Baru Tahu, Ternyata Ini Waktu Yang Tepat Ganti Oli Transmisi Mobil Matik

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa