Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sekilias Mirip Dengan Generasi Sebelumnya, Kunci TVS Callisto Intelligo Punya Kelebihan Ini

Isal - Selasa, 27 Juni 2023 | 17:15 WIB
Sekilas mirip, kunci TVS Callisto Intelligo punya fitur yang memudahkan bikers
Isal/GridOto.com
Sekilas mirip, kunci TVS Callisto Intelligo punya fitur yang memudahkan bikers

GridOto.com - Sekilas kunci kontak TVS Callisto Intelligo serupa dengan kunci kontak pada TVS Callisto generasi sebelumnya.

Padahal, TVS Callisto Intelligo punya kunci kontak dengan fungsi baru.

Berikut kelebihan kunci kontak TVS Callisto Intelligo.

Pada generasi TVS Callisto sebelumnya, penggunaan kuncinya masih kurang praktis.

Baca Juga: Selain di Dealer Resmi, Servis Motor TVS Ternyata Bisa di Tempat Ini

"Pada TVS Callisto Intelligo ini sudah pakai kunci all in lock," ucap Ryan Rahadian selaku Brand Manager TVS Motorcycle Company Indonesia (TVS-MCI) kepada GridOto.

Jadi melalui lubang kunci di depan, pengendara TVS Callisto bisa mengakses berbagai keperluan.

"Mulai dari buka bagasi, membuka tutup tangki bahan bakar, dan untuk menyalakan mesin," jelas Ryan saat ditemui pada Senin lalu (19/06/2023)

Sedangkan Pada TVS Callisto generasi sebelumnya, pengendara harus turun, melepas dan mencolok kunci, saat ingin buka bagasi atau isi bensin.

Kunci TVS Callisto Intelligo sudah punya fitur All In Lock
Isal/GridOto.com
Kunci TVS Callisto Intelligo sudah punya fitur All In Lock

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Mental Sana-sini, Seperti Ini Efek PPN 12 Persen Bagi Tarif Jalan Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa