Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terkenal Irit BBM, Nyicil Honda All New BeAT di Yogyakarta Cuma Rp 600 Ribuan, Anak Kos Masuk

Dida Argadea - Senin, 5 Juni 2023 | 14:15 WIB
Honda All New BeAT terkenal punya konsumsi BBM irit
Dok. OTOMOTIF TV
Honda All New BeAT terkenal punya konsumsi BBM irit

GridOto.com - Siapa sih yang enggak kenal sama Honda BeAT?

Skutik yang kini sudah masuk generasi keempat dan namanya menjadi All New Honda BeAT ini terkenal irit.

Oleh Astra Honda Motor, konsumsi BBM Honda All New BeAT diklaim tembus 60,6 kilometer per liter lho.

Makanya motor ini cocok banget nih dipakai sama anak-anak kuliahan yang ngekos di perantauan, biar uang jajan enggak cepat habis hehehe.

Ngomongin kota yang isinya banyak banget anak kuliahan yang ngekos, salah satunya tentu saja Yogyakarta dong.

Nah, kalau sobat GridOto adalah salah satu yang berencana memboyong sebuah Honda All New BeAT untuk dipakai di Yogyakarta, kami sudah hadirkan daftar harganya nih.

Berdasarkan data yang kami peroleh dari Astra Motor Yogyakarta selaku main dealer motor Honda di DIY, ternyata harga Honda All New BeAT OTR Yogyakarta dipatok mulai Rp 18.425.000.

Harga segitu adalah untuk Honda All New BeAT tipe CBS yang merupakan versi termurah.

Di atas tipe CBS ada All New BeAT tipe CBS-ISS Deluxe, yang di Yogyakarta harganya dibanderol Rp 19.185.000.

Baca Juga: Termurah Rp 18 Juta, Simak Update Harga Motor Matic Honda Juni 2023, dari Harga BeAT, Scoopy, sampai PCX 160

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Penyebab Piston Kaliper Rem Mobil Berkarat, Pemicu Terjadinya Blong

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa