Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biar Makin Aman, Begini Cara Atur Jarak Adaptive Cruise Control

Angga Raditya - Kamis, 23 Maret 2023 | 19:00 WIB
Indikator jarak antara dua mobil pada Adaptive Cruise Control Chery Omoda 5
Angga Raditya
Indikator jarak antara dua mobil pada Adaptive Cruise Control Chery Omoda 5

GridOto.com - Mobil zaman sekarang sudah dilengkapi dengan banyak fitur pintar, salah satunya Adaptive Cruise Control.

Fitur pintar ini bisa membuat mobil berjalan otomatis tanpa pengemudi harus menginjak pedal gas.

Bahkan dengan penambahan nama Adaptive, fitur ini bisa membuat mobil berjalan mengikuti kecepatan mobil di depannya.

Sehingga pengemudi bisa mengistirahatkan kaki untuk sementara waktu.

Tombol untuk mengatur jarak pada Adaptive Cruise Control di Chery Omoda 5
Angga Raditya
Tombol untuk mengatur jarak pada Adaptive Cruise Control di Chery Omoda 5

Baca Juga: Hadir Dalam Dua Trim, Begini Bedain Trim Chery Omoda 5 RZ Dan Z

Salah satu mobil yang dilengkapi fitur pintar ini adalah Chery Omoda 5.

Namun agar keamanan dan keselamatan terjaga, sebaiknya jarak dengan mobil di depan diperjauh.

Tujuannya agar memberikan reaction time yang cukup ke pengemudi ketika mobil depan berhenti mendadak.

Cara mengatur jarak dengan mobil di depan pada saat menggunakan Adaptive Cruise Control di Chery Omoda 5 cukup mudah.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa