Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terinspirasi Dari Jepang, Suzuki Jimny Ini Berubah Gaya Rock Crawling

Rindra Pradipta - Kamis, 9 Maret 2023 | 19:01 WIB
Modifikasi Suzuki Jimny spesifikasi rock crawling ala offroader Jepang
Rindra P
Modifikasi Suzuki Jimny spesifikasi rock crawling ala offroader Jepang

GridOto.com - Terinspirasi dari Jepang, Suzuki Jimny ini berubah gaya rock crawling.

Jimrock, itulah nama tunggangan dari Suzuki Jimny Katana milik Tommy Dezen.

Tommy memang merancang Jimny miliknya ini untuk siap menjajal arena rock crawling.

"Di Indonesia memang modifikasi rock crawling tidak begitu favorit, karena keadaan geografisnya," buka Tommy.

Baca Juga: Masih Pakai Part Asli? Jimny Jangkrik Ini Siap Adu di Medan Off-road

"Beda kalo di Jepang atau di Amerika, disana medan berbatu lebih mudah dijumpai. Makanya familiar modifikasi rock crawling," tambahnya.

Pengin sesuatu yang berbeda dari modifikasi di Indonesia, Jimny milik Tommy ini pun dimodifikasi ala Jimny rock crawling.

Jimny bergaya rock crawling terlihat simple, tapi kakinya juara
Rindra P
Jimny bergaya rock crawling terlihat simple, tapi kakinya juara

Kiblatnya ambil konsep modifikasi Jimny rock crawling di Jepang.

Dimana di negara Sakura ini Jimny salah satu kendaraan 4x4 yang favorit, dan banyak dipakai melibas medan berbatu.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Beda Sama ETLE Umum, 3 Lokasi Segera Diintai Mata-mata Elektronik Khusus Truk dan Pikap

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa