Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sering Dilakukan Bikers, Ini Bahaya Oli Bekas Dipakai Melumasi Rantai

Uje - Sabtu, 4 Maret 2023 | 07:40 WIB
Sebaiknya gunakan chain lube untuk melumasi rantai motor
Youtube - MOTOR Plus
Sebaiknya gunakan chain lube untuk melumasi rantai motor

Oli bekas sering digunakan sebagai pelumas rantai motor
Billy
Oli bekas sering digunakan sebagai pelumas rantai motor

Batak menerangkan, kalau beberapa konsumennya memang sering meminta menggunakan oli bekas ketimbang chain lube saat melumasi rantai.

"Karena memang dianggapnya chain lube itu mahal dan cepat kering. Sementara kalau pakai oli dia lebih awet," tambahnya lagi.

Seandainya mau pakai oli ya kita harus sediakan oli baru, jangan oli bekas.

"Tapi kalau pakai oli kan kita harus mengoleskan pakai kuas, kurang praktis," yakinnya.

"Sementara misal pakai chain lube tinggal semprot dan pengerjaannya lebih cepat. Tapi memang setidaknya dua minggu sekali harus cek kondisi chain lube apakah sudah kering atau belum," tutupnya.

Baca Juga: Awas, Ini yang Bikin Sokbreker Motor Gampang Bocor Saat Musim Hujan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Produk Lengkap Aspira Kasih Banyak Potongan Harga di Event GJAW 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa