Batak menerangkan, kalau beberapa konsumennya memang sering meminta menggunakan oli bekas ketimbang chain lube saat melumasi rantai.
"Karena memang dianggapnya chain lube itu mahal dan cepat kering. Sementara kalau pakai oli dia lebih awet," tambahnya lagi.
Seandainya mau pakai oli ya kita harus sediakan oli baru, jangan oli bekas.
"Tapi kalau pakai oli kan kita harus mengoleskan pakai kuas, kurang praktis," yakinnya.
"Sementara misal pakai chain lube tinggal semprot dan pengerjaannya lebih cepat. Tapi memang setidaknya dua minggu sekali harus cek kondisi chain lube apakah sudah kering atau belum," tutupnya.
Baca Juga: Awas, Ini yang Bikin Sokbreker Motor Gampang Bocor Saat Musim Hujan
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR