Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Cegah Piston Kaliper Rem Mobil Macet Karena Sering Terjang Banjir

Radityo Herdianto - Senin, 27 Februari 2023 | 09:00 WIB
ILUSTRASI. Mobil Listrik Terjang Banjir
Rudy Hansen / GridOto.com
ILUSTRASI. Mobil Listrik Terjang Banjir

GridOto.com - Tips cegah piston kaliper rem mobil macet karena sering terjang banjir.

Genangan air dari banjir memiliki dampak langsung pada pengereman mobil.

Termasuk bagian piston kaliper rem mobil bisa macet akibat sering terjang banjir.

Sebelum hal itu terjadi, Ahmadi, Service Advisor bengkel resmi Mitsubishi Dipo Pondok Indah, Jakarta Selatan memberikan tips mencegah piston kaliper rem macet.

"Paling dasar adalah melakukan servis berkala sesuai buku petunjuk servis," buka Ahmadi.

Ilustrasi. Kaliper rem macet bisa bikin rem mobil bunyi berdecit
Angga Raditya
Ilustrasi. Kaliper rem macet bisa bikin rem mobil bunyi berdecit
 

Baca Juga: Mesti Tahu, Ini Ambang Batas Aman Mobil Melewati Genangan Air di Jalan

Ia mengatakan dalam melakukan servis berkala, sistem pengereman akan dicek.

Pengecekan sistem pengereman salah satunya adalah dengan pembersihan dan pemberian gemuk pada rem.

"Yang diberi gemuk itu bagian mekanikal kaliper rem termasuk piston kaliper," sebut Ahmadi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa